Gelandang asal Slovakia tersebut menjadi incaran beberapa klub besar Eropa seperti, AC Milan dan juga Manchester City.
"Tawaran yang akan kami terima adalah 100 juta Euro, kalau tidak, dia akan tinggal di sini," tegas Laurentiis.
Hal tersebut tentu saja sangat wajar, karena Laurentiis sangat membutuhkan kemampuan yang dimiliki oleh Hamsik untuk mengarungi musim 2011-2012 dan Liga Champions musim depan.
Apalagi Laurentiis juga tengah berjuang untuk mengembalikan status Napoli sebagai tim terbaik di Italia dan bahkan di Eropa.
Salah satu langkah yang dilakukan oleh Laurentiis adalah dengan mempertahankan skuad yang telah berhasil membawa Napoli menjadi tim papan atas musim lalu dan juga dengan menambah skuadnya.
Beberapa pemain juga sudah didatangkan untuk lebih memperkuat skuad Napoli, rekrutan terbaru Napoli adalah, Gokhan Inler, Mario Santana dan Miguel Britos. [initial]
LIGA ITALIA - Napoli Butuh Striker Untuk Liga Champions (foti/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Juventus vs Napoli: Laga Wajib Menang
Liga Italia 25 Januari 2026, 08:00
-
Tempat Menonton Persib vs PSBS Biak Hari Ini di Indosiar dan Vidio
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:40
-
Tempat Menonton PSIM vs Persebaya Hari Ini di Indosiar dan Vidio
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:37
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:04
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:03
-
Arsenal vs Man Utd: Fokus Lini Tengah, Finishing, dan Bola Mati
Liga Inggris 25 Januari 2026, 07:00
-
Juventus vs Napoli: Berikan Segalanya demi Hasil Terbaik di Laga Penuh Gengsi
Liga Italia 25 Januari 2026, 06:23
-
Man of the Match Villarreal vs Real Madrid: Kylian Mbappe
Liga Spanyol 25 Januari 2026, 06:19
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
















KOMENTAR