Bola.net - - Agen Kiper AC Milan, Gianlugi Donnarumma baru-baru ini buka suara seputar masa depan kliennya di Milan. Sang agen menyebut kliennya tidak akan terburu-buru dalam mengambil keputusan, di mana ia akan mengevaluasi opsi terbaik sebelum mengambil keputusan.
Seperti yang sudah diketahui nama Gianluigi Donnarumma dinobatkan sebagai salah satu kiper muda terbaik di dunia saat ini. Ia mendapatkan debutnya di usia 16 tahun, di mana hingga saat itu ia menjadi kiper utama Rossonerri hingga hari ini.
Performa apik Donnarumma ini menarik banyak perhatian klub-klub top Eropa. Nama-nama seperti Manchester United disebut tertarik dengan kiper TImnas Italia itu pada musim panas nanti.
Dengan kontraknya yang tersisa satu tahun lagi di Milan, sang agen menyebut Donnarumma akan berhati-hati dalam mengambil keputusannya. "Tidak ada yang bilang jika Gigio tidak mau memperpanjang kontraknya bersama Milan," tutur Mino Raiola kepada Radio Deejay.

"Saya pikir para direktur Milan mengatakan hal seperti membekukannya jika ia tidak memperpanjang kontrak. Saya pikir orang-orang hanya mencoba untuk menciptakan perang antara saya dengan Milan."
"Setelah jeda Internasional, Gigio akan pergi berlibur dan kita akan melihat apa yang akan terjadi setelahnya. Kami akan berbicara dengan pihak Milan."
"Kami akan mengevaluasi beberapa hal dan beberapa hal lainnya harus diselesaikan juga. Saya tidak akan membawa pergi pemain saya dalam kondisi free transfer." tutup super agen tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robson Akan Terkejut Jika Rooney Bertahan di MU
Liga Inggris 28 Mei 2017, 22:30
-
Raiola: Ibrahimovic Dibidik Banyak Klub
Liga Inggris 28 Mei 2017, 22:24
-
Ronaldo Jadi Pemain seperti Sekarang karena MU
Liga Spanyol 28 Mei 2017, 20:41
-
Usai MU Juara Liga Europa, Pogba Jalani Ibadah Umrah
Bolatainment 28 Mei 2017, 18:42
-
Lingard: MU Mampu Raih Semua Gelar Musim Depan
Liga Inggris 28 Mei 2017, 18:20
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR