Bola.net - - Agen Kiper AC Milan, Gianlugi Donnarumma baru-baru ini buka suara seputar masa depan kliennya di Milan. Sang agen menyebut kliennya tidak akan terburu-buru dalam mengambil keputusan, di mana ia akan mengevaluasi opsi terbaik sebelum mengambil keputusan.
Seperti yang sudah diketahui nama Gianluigi Donnarumma dinobatkan sebagai salah satu kiper muda terbaik di dunia saat ini. Ia mendapatkan debutnya di usia 16 tahun, di mana hingga saat itu ia menjadi kiper utama Rossonerri hingga hari ini.
Performa apik Donnarumma ini menarik banyak perhatian klub-klub top Eropa. Nama-nama seperti Manchester United disebut tertarik dengan kiper TImnas Italia itu pada musim panas nanti.
Dengan kontraknya yang tersisa satu tahun lagi di Milan, sang agen menyebut Donnarumma akan berhati-hati dalam mengambil keputusannya. "Tidak ada yang bilang jika Gigio tidak mau memperpanjang kontraknya bersama Milan," tutur Mino Raiola kepada Radio Deejay.
"Saya pikir para direktur Milan mengatakan hal seperti membekukannya jika ia tidak memperpanjang kontrak. Saya pikir orang-orang hanya mencoba untuk menciptakan perang antara saya dengan Milan."
"Setelah jeda Internasional, Gigio akan pergi berlibur dan kita akan melihat apa yang akan terjadi setelahnya. Kami akan berbicara dengan pihak Milan."
"Kami akan mengevaluasi beberapa hal dan beberapa hal lainnya harus diselesaikan juga. Saya tidak akan membawa pergi pemain saya dalam kondisi free transfer." tutup super agen tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robson Akan Terkejut Jika Rooney Bertahan di MU
Liga Inggris 28 Mei 2017, 22:30 -
Raiola: Ibrahimovic Dibidik Banyak Klub
Liga Inggris 28 Mei 2017, 22:24 -
Ronaldo Jadi Pemain seperti Sekarang karena MU
Liga Spanyol 28 Mei 2017, 20:41 -
Usai MU Juara Liga Europa, Pogba Jalani Ibadah Umrah
Bolatainment 28 Mei 2017, 18:42 -
Lingard: MU Mampu Raih Semua Gelar Musim Depan
Liga Inggris 28 Mei 2017, 18:20
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR