Bola.net - - Agen dari full-back Atalanta, Leonardo Spinazzola mengatakan bahwa masa depan kliennya sudah tertulis dan itu adalah kembali ke Juventus musim depan.
Leonardo Spinazzola merupakan pemain Juventus yang dipinjamkan ke Atalanta selama dua musim. Namun musim panas ini Bianconeri ingin membawanya pulang lebih cepat.
Akan tetapi, Atalanta menolak keinginan Juventus dan tak membiarkan itu terjadi, terutama setelah mereka juga kehilangan Andrea Conti dan Franck Kessie yang pindah ke Milan.
Dan sang agen menegaskan bahwa masa depan Leonardo Spinazzola adalah Juventus.
"Masa depannya sudah diketahui, itu sudah tertulis," ujar Davide Lippi kepada Sky Sport Italia.
"Ada kesempatan musim panas ini, Juventus ingin membawanya lebih awal tapi Atalanta mengatakan tidak. Dia seorang profesional yang serius sehingga dia membuat dirinya tersedia, dia tenang dan santai, dan dia akan mengakhiri musim ini lebih baik lagi," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Babak 16 Besar, Szczesny Harap Juve Jumpa Tim Inggris
Liga Champions 6 Desember 2017, 22:48
-
Szczesny: Juve Harus Menang Lawan Inter dan Roma
Liga Italia 6 Desember 2017, 22:20
-
Allegri: Juventus Harus Lebih Baik
Liga Champions 6 Desember 2017, 11:25
-
Dituding Jiplak, Juventus Paksa Klub Ini Ganti Nama dan Logo
Liga Italia 6 Desember 2017, 10:38
-
De Gea Belum Ada Apa-apanya Dibanding Buffon
Liga Inggris 6 Desember 2017, 10:30
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR