Padahal menurut pengakuan Andrea Agnelli, Erick Thohir selaku presiden Inter sudah memberi lampu hijau terhadap terjadinya skenario tersebut, hanya untuk kemudian secara sepihak membatalkannya.
Kabar yang kini beredar di Italia menyebut bahwa Thohir sudah meminta maaf secara pribadi kepada Agnelli seputar penolakannya tersebut, demi melanjutkan negosiasi Vucinic. Lantas, bagaimana tanggapan yang bersangkutan?
"Saya sama sekali tidak merasa (ia pernah melakukannya). Telepon saya selalu menyala. Tanyakan saja pada Lotito, ia tahu itu," tutur Agnelli singkat di sela-sela acara Gala del Calcio AIC.
Lotito sendiri adalah presiden Lazio yang sudah beberapa kali sempat terlibat perang urat syaraf dengan Agnelli. Hingga kini, hubungan kedua sosok penting di Serie A itu diketahui masih tak saling bertegur sapa. [initial]
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thohir: Tak Ada Pertemuan Dengan Juventus
Liga Italia 28 Januari 2014, 23:45
-
Juventus Ingin Selamatkan Osvaldo
Liga Champions 28 Januari 2014, 21:55
-
Lippi Sebut Kekuatan Juventus Hanya Mumpuni di Serie A Saja
Liga Italia 28 Januari 2014, 19:53
-
Vidal: Juventus Favorit? Kami Masih Harus Kerja Keras
Liga Italia 28 Januari 2014, 17:15
-
Conte: Terima Kasih Pemain, Semoga Juve Terus Bersinar
Liga Italia 28 Januari 2014, 16:50
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR