Satu gol dari Carlos Tevez sudah cukup membawa Juventus meraih tiga poin pada laga tersebut. Tambahan tiga poin ini membuat Juventus kini unggul 14 poin dari AS Roma, yang juga meraih kemenangan atas Cesena.
Usai pertandingan, Allegri memberikan pujian atas perjuangan anak asuhnya pada laga tersebut. Selain itu, Allegri juga mengingatkan bahwa kompetisi musim ini belum selesai.
"Para pemain dan klub layak mendapat pujian dengan apa yang telah mereka lakukan pada musim ini. Ini hal yang menarik musim ini, kami berharap bisa meraih target yang kami inginkan. Anda tak pernah tahu apa yang terjadi besok," ujarnya.
"Bila meraih kemenangan di dua laga selanjutnya, posisi kami akan semakin kuat. Namun kami belum memenangi apa pun," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Optimis Juventus Bisa Bicara Banyak di Liga Champions
Liga Champions 23 Maret 2015, 23:27
-
Penalti Gagal, Tevez Tak Kecewa
Liga Italia 23 Maret 2015, 21:14
-
Tevez Desak Juve Segera Amankan Scudetto
Liga Italia 23 Maret 2015, 20:53
-
Tevez Gemilang, Chiellini Terkesan
Liga Italia 23 Maret 2015, 17:03
-
Presiden Barca Bereaksi Atas Rumor Pogba
Liga Spanyol 23 Maret 2015, 15:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR