Penyerang asal Brasil itu menjadi bintang utama akhir pekan kemarin ketika mengobrak-abrik pertahanan Inter Milan dalam partai krusial Derby Della Madonnina.
Tak hanya itu si Bebek - julukannya, pun mencetak dua gol untuk membawa Milan menang meyakinkan 3-0.
"Saya amat gembira dengan Pato, tak hanya karena golnya, namun atas momen yang ia lalui," puji Allegri.
"Ia bisa menjadi senjata tambahan untuk kami."
juga mengungkapkan jika kemenangan atas sang rival kemarin menjadi semakin berharga setelah ia dirangkul ayahnya seusai pertandingan.
"Setelah laga, telepon saya dipenuhi pesan singkat," akunya.
"Namun yang paling mengesankan saya adalah rangkulan dari ayah saya, Fernando. Ia telah menjadi pemandu spiritual saya sejak saya bermain untuk Pescara. Itu amat menyentuh dan kami memang amat dekat." [initial]
Karir Jankulovski di Milan Ditutup Cedera (foti/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Juventus vs Napoli: Laga Wajib Menang
Liga Italia 25 Januari 2026, 08:00
-
Tempat Menonton Persib vs PSBS Biak Hari Ini di Indosiar dan Vidio
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:40
-
Tempat Menonton PSIM vs Persebaya Hari Ini di Indosiar dan Vidio
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:37
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:04
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:03
-
Arsenal vs Man Utd: Fokus Lini Tengah, Finishing, dan Bola Mati
Liga Inggris 25 Januari 2026, 07:00
-
Juventus vs Napoli: Berikan Segalanya demi Hasil Terbaik di Laga Penuh Gengsi
Liga Italia 25 Januari 2026, 06:23
-
Man of the Match Villarreal vs Real Madrid: Kylian Mbappe
Liga Spanyol 25 Januari 2026, 06:19
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
















KOMENTAR