Bola.net - - Pemain baru AC Milan, Andre Silva, diklaim bisa menjadi pemain terbaik di dunia. Pemain 21 tahun ini dikatakan terus berkembang setiap harinya dan banyak belajar dari pemain terbaik dunia, Cristiano Ronaldo.
Silva gabung dengan Milan dari Porto setelah dibeli dengan harga 40 juta euro termasuk bonus. Penyerang timnas Portugal ini akan diberikan kontrak selama lima tahun di San Siro.
Selama membela Porto, Silva mengumpulkan 24 gol dari 58 penampilan. Dan bersama Portugal, ia mencatatkan delapan pertandingan dengan mengumpulkan tujuh gol.
Jorge Mendes sebagai agen menyebut kliennya tersebut memiliki masa depan cerah. Ia dikatakan bisa menjadi pemain terbaik di Italia hingga menjadi pemain terbaik dunia.
"Dia pemain muda yang memiliki kualitas besar. Ia bisa menjadi penyerang terbaik di dunia, ia punya segalanya untuk menjadi seperti itu," ujar Mendes pada Sky Sport Italia.
"Sekarang ia sudah bermain bersama tim nasional dengan pemain terbaik di dunia, CR7. Andre ingin belajar semua trik dan segala sesuatu dari Ronaldo."
"Memiliki teladan seperti Cristiano, itu baik untuknya. Ia adalah pekerja keras dan ingin berkembang setiap hari. Ia agresif tapi punya teknik yang bagus. Yang pasti ia bisa menjadi pemain terbaik di Italia beberapa tahun mendatang," jelasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Berharap Bisa Pertahankan Donnarumma
Liga Italia 13 Juni 2017, 20:22
-
Ibrahimovic Dirumorkan Akan Kembali ke Milan
Liga Italia 13 Juni 2017, 19:59
-
Donnarumma Tak Jelas, Milan Bidik Pepe Reina
Liga Italia 13 Juni 2017, 19:01
-
Agen Costa Bungkam Soal Masa Depan Kliennya
Liga Inggris 13 Juni 2017, 13:50
-
10 penyelamatan Hebat Dari Serie A 2016/17
Open Play 13 Juni 2017, 13:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR