Nama Axel Witsel kembali muncul ke permukaan. Menurut La Gazzetta dello Sport, Milan akan coba membeli gelandang 26 tahun Belgia tersebut dari Zenit musim dingin ini. Namun, itu pun ada syaratnya.
Gazzetta mengklaim, presiden Milan Silvio Berlusconi siap mencairkan dana €30 juta untuk menawar Witsel. Hanya saja, pelatih Sinisa Mihajlovic harus terlebih dahulu bisa membawa Milan memenangi dua laga pertama mereka di tahun 2016.
Dua laga pertama Milan di tahun 2016 adalah melawan dan AS Roma. Jika menang di dua laga tersebut, Berlusconi akan memberi lampu hijau untuk menawar Witsel, yang memang sudah sejak lama dihubung-hubungkan dengan Milan.
Alternatif untuk Witsel adalah Roberto Soriano. Dia bisa digaet dari jika Milan menebus klausul pelepasannya yang senilai €15 juta.
Rossoneri sendiri kabarnya juga memantau situasi Ever Banega, yang kontraknya di akan habis pada akhir musim nanti. Untuk pemain yang satu ini, Milan bakal harus bersaing dengan . [initial]
Klik Juga:
- 10 Transfer Terburuk Juventus
- Immobile Antusias Gabung Napoli
- Carlos Bacca Menyatu dengan Milan
- Walter Mazzarri Ideal untuk AC Milan
- Del Piero Mengulas Sengitnya Perburuan Scudetto
- Zaza Bisa Jadi Kunci Moutinho ke Juventus
- Cegah Gratisan, Inter Akan Perpanjang Kontrak Nagatomo
- Verratti: Higuain, Kunci Scudetto Napoli
- Liverpool? Agen: Lopez Tetap di Milan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Llorente: Klub Seperti Juventus Cuma Ada Sedikit
Liga Italia 30 Desember 2015, 21:33
-
Pantang Bandingkan Dybala dengan Tevez
Liga Italia 30 Desember 2015, 21:20
-
Lichtsteiner Tak Sabar Lawan Vidal dan Coman
Liga Champions 30 Desember 2015, 21:16
-
Thiago Motta Yakin Inter Milan Gapai Scudetto
Liga Italia 30 Desember 2015, 21:05
-
Liga Inggris 30 Desember 2015, 19:24

LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR