Bola.net - - Pelatih Bologna, Roberto Donadoni mengatakan harapannya agar tim mudanya bisa belajar banyak dari kekalahan telak 0-3 saat melawan Juventus.
Bologna tampil pede saat bertandang ke Juventus Stadium. Namun gol cepat dari Gonzalo Higuain saat pertandingan baru berjalan tujuh menit membuat tuan rumah mendominasi setelahnya.
Paulo Dybala kemudian sukses menggandakan kedudukan pada menit ke-41 lewat titik penalti usai Stefano Sturaro dijatuhkan di dalam kotak penalti. Hingga akhirnya pada menit ke-55, Higuain memastikan kemenangan untuk Bianconeri lewat gol keduanya.
"Sayangnya kami tak bisa memainkan pertandingan yang kami niatkan dari awal," ujarnya kepada Sky Sport Italia.
"Pada akhir hari, kami harus berharap bahwa kami belajar dari pengalaman ini dan para pemain muda kami bisa memiliki beberapa momen yang dipelajari dari ini," sambungnya.
"Kami mencoba untuk menciptakan peluang untuk mencetak gol, tapi sayangnya tak berhasil memaksimalkannya. Kami perlu lebih konsisten baik saat pertandingan dan juga sepanjang musim," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Higuain: Saya Selalu Ingin Beri Bukti Layak Main di Juventus
Liga Italia 9 Januari 2017, 15:30
-
Juventus Bantah Dybala Akan Gabung Madrid
Liga Italia 9 Januari 2017, 13:40
-
Merson: Harusnya Kontrak Sanchez Sudah Selesai Lama
Liga Inggris 9 Januari 2017, 13:30
-
Higuain Senang Juventus Awali 2017 Dengan Kemenangan
Liga Italia 9 Januari 2017, 11:45
-
Adu Doppietta Dua Bomber Argentina
Liga Italia 9 Januari 2017, 11:37
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR