Pelatih Milan Cristian Brocchi menolak anggapan bahwa timnya bermain berantakan. Namun, dia juga mengakui kalau kebobolan tiga gol di kandang sendiri tidak seharusnya terjadi.
"Saya tak setuju dengan mereka yang mengatakan bahwa Milan berantakan hari ini. Milan memang tak boleh kebobolan tiga gol di San Siro, hasilnya juga tidak bagus, tapi kami bermain cukup baik," kata Brocchi seperti dikutip Football Italia.
"Ini adalah salah satu pertandingan yang kadang terjadi dalam sepakbola."
Menurut Brocchi tiga gol yang bersarang di gawang Milan tak ada hubungannya dengan skema permainan.
"Kami kebobolan tiga, dan ketiganya disebabkan kesalahan individual, bukan perkara taktik. Sayangnya, kita di sini bicara tentang Milan yang kebobolan tiga di San Siro, juga dua kali tembakannya mengenai tiang dan satu penalti gagal," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditahan Frosinone, Boban Kritik Kinerja Milan
Liga Italia 2 Mei 2016, 23:06
-
Boban Minta Maldini Gantikan Brocchi
Liga Italia 2 Mei 2016, 21:28
-
Dikejar Barca, Nolito Justu Merapat ke Milan
Liga Italia 2 Mei 2016, 20:12
-
Diincar Madrid, Liverpool, Milan, Biglia Bakal Perpanjang Kontrak
Liga Italia 2 Mei 2016, 14:23
-
Kesetiaan Maldini Pada Milan Berbuah Penghargaan di San Mames
Liga Italia 2 Mei 2016, 10:08
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR