Bola.net - - Direktur Fiorentina, Giancarlo Antognini mengatakan bahwa kemenangan timnya saat melawan Juventus telah membuka kembali pintu persaingan gelar musim ini.
Seperti diketahui, Fiorentina sukses memberikan kekalahan keempat bagi Juventus musim ini di Serie A. Dua gol dari Nikola Kalinic dan Milan Badelj hanya mampu dibalas satu gol Gonzalo Higuain.
Dan dikatakan Antognini bahwa kemenangan ini disambut gembira oleh Napoli dan AS Roma yang membuat persaingan kembali ketat dan terbuka bagi siapa pun.
Kini, Juventus masih memuncaki klasemen sementara Serie A dengan raihan 45 poin, unggul satu poin dari AS Roma, namun Bianconeri masih punya satu laga di tangan.
"Fiorentina telah membuka kembali persaingan gelar, Juventus masih favorit tapi Napoli dan AS Roma telah kembali masuk dalam persaingan," ujarnya.
"Kemarin, fans Neapolitan dan Giallorossi bersorak untuk kami. Fiorentina? Fiorentina sudah memiliki sedikit dimensi Eropa, tapi itu tidaklah mudah untuk menjembatani kesenjangan dengan klub terkaya," sambungnya.
"Namun dengan sedikit waktu, kami bisa masuk ke posisi untuk memenangkan kompetisi," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Tak Akan Lagi Belanja Pemain Januari Ini
Liga Italia 17 Januari 2017, 22:43
-
Nedved Minta Juve Segera Kembali ke Jalur Kemenangan
Liga Italia 17 Januari 2017, 18:41 -
Nedved Bantah Kekalahan Juve Lawan Fiorentina Sudah Diprediksi Sebelumnya
Liga Italia 17 Januari 2017, 18:20
-
Juventus Tak Layak Jadi Sasaran Kritik
Liga Italia 17 Januari 2017, 17:59
-
Nedved: Saya Suka Sekali Dengan Logo Baru Juve Ini
Liga Italia 17 Januari 2017, 17:51
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR