Bola.net - - Steven Zhang dari Suning Grup berjanji bahwa pasar pemain bagi Inter Milan belum berakhir dan menegaskan bahwa mereka akan memperkuat tim musim panas ini.
Inter Milan memang terlihat kurang aktif bila dibandingkan dengan saudara sekota mereka, AC Milan yang sejauh ini telah menghabiskan lebih dari 200 juta euro untuk 10 pemain.
Sejauh ini, Inter baru mendatangkan tiga pemain baru, Daniele Padelli, Milan Skriniar dan Borja Valero. Nerazzurri juga akan segera meresmikan transfer Matias Vecino yang kabarnya telah lolos tes medis.
Dan dikatakan oleh putra pemilik Suning, bahwa aktivitas transfer mereka belum selesai dan masih akan terus berlanjut.
"TErlepas dari hasil di turnamen pramusim, kami ingin memperkuat tim kami. Orang-orang yang tidak berada di kapal dengan proyek kami lebih baik meninggalkan klub, mereka yang benar-benar percaya akan hal itu akan disambut baik," ujarnya.
"Dari segi nama besar, saya sadar akan tekanan pasar transfer dan apa yang telah terjadi dalam beberapa bulan terakhir, tapi tak masalah berapa lama waktu yang kita ambil dan nama-nama yang muncul, apa yang penting adalah petinggi olahraga kami dan pelatih kami menemukan sosok yang tepat," sambungnya.
"Membeli nama besar bukan berarti anda membeli nama yang tepat untuk Inter, nama yang bagus adalah orang yang bekerja dalam proyek manusia dan taktik. Mereka yang sudah masuk sejauh ini masuk dalam skuat dengan sempurna, mereka senang jadi bagian Inter, terlepas dari namanya. Tentu kami akan memperkuat tim lebih jauh, masih ada satu bulan sampai akhir bursa transfer," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bomber Baru Milan Disamakan dengan Marco van Basten
Liga Italia 2 Agustus 2017, 23:02
-
Montella Woles Soal Penyerang Baru
Liga Italia 2 Agustus 2017, 20:32
-
Jersey Totti Diterbangkan ke Luar Angkasa
Bolatainment 2 Agustus 2017, 20:19
-
Dua Aspek Yang Perlu Dibenahi Juventus
Liga Italia 2 Agustus 2017, 19:08
-
Vecino Anggap Inter Sebagai Tantangan Besar
Liga Italia 2 Agustus 2017, 18:27
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR