Toni (38 tahun) tercatat sebagai top scorer tertua Serie A. Dia juga menjadi pemain Verona pertama dalam sejarah yang sanggup meraih gelar Capocannoniere di kompetisi kasta tertinggi Italia.
Luca Toni is the oldest ever Serie A top scorer (38 years) and the first representing Verona. #SerieA
— Infostrada Sports (@InfostradaLive) May 31, 2015
Sebelum Toni, rekor Capocannoniere tertua dipegang oleh Dario Hubner yang berusa 35 tahun ketika memperkuat Piacenza di musim 2001/02. Toni kini sudah memecahkannya.
Bagi Toni, ini adalah kali kedua dia meraih gelar Capocannoniere Serie A. Toni pertama kali meraihnya dengan torehan 31 gol bersama Fiorentina pada musim 2005/06. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Ungkap Ketertarikan Milan Pada Bacca
Liga Inggris 1 Juni 2015, 23:31
-
Felipe Melo Bantah Rumor Inter
Liga Italia 1 Juni 2015, 23:01
-
Buffon Senang Bermain Bersama Tevez
Liga Italia 1 Juni 2015, 21:31
-
Sosok Tevez Bisa Bikin Buffon Terkesan
Liga Italia 1 Juni 2015, 20:50
-
Jejak Argentina Dalam Sejarah Capocannoniere Serie A
Editorial 1 Juni 2015, 15:56
LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR