Wasit mengeluarkan keputusan yang mengejutkan kala dirinya mengeluarkan kartu merah untuk kiper Zeljko Brkic. Memang terjadi benturan antara dia dan Sebastian Giovinco saat itu, akan tetapi, bek Danilo lah yang seharusnya mendapatkan hukuman pada insiden tersebut.
Menanggapi hal tersebut, Carrera hanya bisa berkata bahwa hal itu merupakan peraturan yang ada. Itu merupakan keputusan wasit yang harus dihormati.
"Peraturan adalah peraturan. Jika itu adalah pelanggaran dari orang terakhir, maka itulah yang seharusnya terjadi. Itu memang mengecewakan, namun mereka harus menghormatinya," tutur Carrera.
Hasil tersebut memang cukup mengecewakan bagi Zebrette. Pasalnya mereka harus menelan kekalahan 1-4 di kandang mereka sendiri. Gol kemenangan Juventus itu dicetak oleh Arturo Vidal yang sukses mengeksekusi tendangan penalti, Mirko Vucinic, serta dua gol dari Giovinco. (foti/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marotta: Van Persie Memang Tak Mungkin ke Juve
Liga Italia 3 September 2012, 23:00
-
Juventus Peringati 23 Tahun Meninggalnya Scirea
Liga Italia 3 September 2012, 22:45
-
Jovetic: Fiorentina Jadi Pilihan Saya
Liga Italia 3 September 2012, 20:15
-
Inter Tak Menyesal Lepas Pazzini
Liga Italia 3 September 2012, 20:00
-
Cech: Chelsea Favorit di Grup E Liga Champions
Liga Champions 3 September 2012, 18:55
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR