Bek timnas Italia itu mengalami cedera betis. Jika indikasi awal yang ditakutkan kubu medis Juve terjadi, maka Chiellini akan absen lama. Butuh waktu 48 jam untuk memastikan seberapa parah cedera yang dialami oleh Chiellini.
Absennya Chiellini bisa saja berdampak besar terhadap Juventus. Selama ini ia adalah pemain kunci dalam skema tiga bek sejajar dalam formasi 3-5-2 racikan Antonio Conte.
Cedera Chiellini hanya berjarak beberapa hari dengan diputusnya kontrak Lucio. Kini Juve harus serius untuk mencari bek baru karena pilihan bek mereka sangat terbatas.
Saat ini Juve mungkin akan memaksimalkan jasa Martin Caceres untuk menggantikan Chiellini. Namun mereka dipastikan akan aktif pada bursa transfer januari untuk membeli bek baru. Sejauh ini target Juve adalah Salvatore Bocchetti atau Marco Andreolli. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lennon: Lawan Juve Adalah Pertandingan Yang Indah
Liga Champions 20 Desember 2012, 20:15
-
Nedved Senang Juventus Bertemu Celtic
Liga Champions 20 Desember 2012, 19:03
-
Hasil Drawing 16 Besar Liga Champions 2012/2013
Liga Champions 20 Desember 2012, 18:26
-
Chiellini: Juventus Stadium Kunci Titik Balik Juve
Liga Italia 20 Desember 2012, 17:12
-
Juventus Cari Pengganti Chiellini
Liga Italia 20 Desember 2012, 05:16
LATEST UPDATE
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR