Dilansir La Repubblica, Lazio sedang mencari bek sayap baru dan melihat Abate (27 tahun) sebagai rekrutan ideal. Abate, yang kalah bersaing dengan Mattia De Sciglio, diyakini siap pindah kalau ada klub yang lebih membutuhkan tenaganya.
Menurut media Spanyol Fichajes, untuk mengantisipasi kepergian Abate, Milan pun mempertimbangkan rencana memboyong Coentrao (26 tahun) ke San Siro. Madrid sendiri disebut takkan keberatan melepas bek kiri Portugal tersebut, yang akhir-akhir ini lebih sering jadi pelapis Marcelo di Santiago Bernabeu.
Fichajes juga mengklaim bahwa Milan akan mengajukan proposal peminjaman selama satu tahun dengan opsi pembelian permanen di akhir musim 2014/15.
Jika Madrid mengabulkannya, berarti Coentrao bakal menempati pos bek kiri Milan, sedangkan De Sciglio, yang bisa bermain di kedua sisi, menghuni sektor kanan.
Namun, untuk mendapatkan Coentrao, Milan harus terlebih dahulu memenangi persaingan melawan Juventus, Chelsea dan Manchester United yang juga sama-sama berminat memakai jasanya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Verratti Minta PSG Tidak Terlena
Liga Champions 3 April 2014, 23:09
-
Lallana Masuk Daftar Belanja Liverpool
Liga Inggris 3 April 2014, 21:57
-
Matic Bela Barisan Penyerang Chelsea
Liga Inggris 3 April 2014, 20:59
-
Cech Sesalkan Gol Pastore Terjadi
Liga Champions 3 April 2014, 20:46
-
Chelsea Dituduh Atur Hasil Eredivisie Belanda
Liga Eropa Lain 3 April 2014, 20:07
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR