Menurut De Rossi, Roma, yang selama dua musim terakhir selalu menjadi runner-up di belakang Juventus, harus jadi lebih kuat lagi jika ingin sukses musim ini.
"Kami harus menampilkan mentalitas yang sama ketika melawan tim-tim yang lebih kecil. Dengan begitu, kami akan jadi lebih kuat dari siapa pun," kata De Rossi kepada Sky Sport Italia.
Roma unggul melalui Miralem Pjanic di menit 61. Setelah Juventus kehilangan Patrice Evra akibat kartu kuning kedua di menit 78, striker baru Edin Dzeko menggandakan keunggulan dengan golnya di menit 79. Juventus menipiskan selisih skor lewat Paulo Dybala pada menit 88. Menurut De Rossi, ini adalah kemenangan yang membanggakan.
"Kami memainkan sepakbola kami dengan kepercayaan diri tinggi. Jangan lupa, beberapa bulan lalu, Juve masuk final Liga Champions," imbuhnya.
Musim lalu, Juventus tak hanya juara Serie A dan Coppa Italia, tapi juga jadi runner-up Liga Champions. Namun, seiring masa transisi, yang diwarnai hengkangnya sejumlah pilar dan kedatangan beberapa bintang anyar, Juventus ternyata belum bisa berjalan di trek kemenangan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diburu Juventus, Draxler Resmi Membelot ke Wolfsburg
Liga Eropa Lain 31 Agustus 2015, 23:09
-
Dzeko: Begitu Banyak Emosi Dalam Satu Gol
Liga Italia 31 Agustus 2015, 15:08
-
Totti: Tiga Poin Penting Melawan Juve
Liga Italia 31 Agustus 2015, 13:55
-
Jangan Buru-buru Memvonis Juventus
Liga Italia 31 Agustus 2015, 13:51
-
Trapattoni: Bianconeri Pasti Akan Bangkit
Liga Italia 31 Agustus 2015, 13:48
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR