Sosok berusia 17 tahun sudah menjadi kiper utama Milan saat ini dan ia lantas dikaitkan dengan beberapa klub besar lainnya, di mana sang agen, Mino Raiola, mengklaim kliennya memiliki bandrol harga 170 juta euro.
Namun Donnarumma mengaku saat ini ia hanya fokus untuk mengembangkan potensinya di San Siro.
"Raiola mengatakan saya berharga 170 juta euro - saya selalu mendengarkan pernyataannya. Angka tersebut tidak membuat saya terganggu. Saya terus berusaha untuk bersenang-senang, karena itulah inti dari pekerjaan ini," tutur Donnarumma pada Rai Sport.
"Saya hanya memikirkan Milan dan bagaimana melakukan yang lebih baik untuk tim, dengan terus berlatih dan bermain dengan komitmen penuh. Setelah itu, kita lihat apa yang akan terjadi nanti." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terungkap, Arsenal Sempat Tawar Locatelli
Liga Inggris 5 Oktober 2016, 14:31
-
Striker Muda Italia Nyaris Berhenti Sepakbola Gara-gara Milan
Liga Italia 5 Oktober 2016, 13:42
-
Liga Italia 5 Oktober 2016, 12:40

-
Aubameyang Senang Andai Kembali ke Milan
Liga Italia 5 Oktober 2016, 11:52
-
Honda Cuma Ingin Bertahan di Milan
Liga Italia 5 Oktober 2016, 11:50
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR