
Bola.net - AC Milan akan menjamu Atalanta pada pekan ke-26 Serie A 2023/2024. Pertandingan Milan vs Atalanta ini akan kick off Senin, 26 Februari 2024, jam 02:45 WIB.
Pada pekan ke-15 musim ini, Milan kalah 2-3 di kandang Atalanta. gol-gol Atalanta diciptakan oleh Ademola Lookman (2) dan Luis Muriel, sedangkan dua gol Milan disarangkan oleh Olivier Giroud dan Luka Jovic.
Catatan Pertemuan di Serie A
AC Milan menang: 55
Seri: 44
Atalanta menang: 26.
Milan dan Atalanta musim ini juga bertemu di perempat final Coppa Italia. Main kandang, Milan kalah 1-2. Milan sempat unggul lewat gol Rafael Leao di menit 45, tapi kalah setelah Atalanta mencetak dua gol lewat Teun Koopmeiners menit 45+2 dan menit 59 (penalti).
Head to Head AC Milan vs Atalanta
5 Pertemuan Terakhir
11-01-2024 Milan 1-2 Atalanta (Coppa Italia)
10-12-2023 Atalanta 3-2 Milan (Serie A)
27-02-2023 Milan 2-0 Atalanta (Serie A)
22-08-2022 Atalanta 1-1 Milan (Serie A)
15-05-2022 Milan 2-0 Atalanta (Serie A).
5 Pertandingan Terakhir AC Milan (M-M-M-K-K)
04-02-24 Frosinone 2-3 Milan (Serie A)
12-02-24 Milan 1-0 Napoli (Serie A)
16-02-24 Milan 3-0 Rennes (Liga Europa)
19-02-24 Monza 4-2 Milan (Serie A)
23-02-24 Rennes 3-2 Milan (Liga Europa).
5 Pertandingan Terakhir Atalanta (M-M-M-M-M)
16-01-24 Atalanta 5-0 Frosinone (Serie A)
27-01-24 Atalanta 2-0 Udinese (Serie A)
05-02-24 Atalanta 3-1 Lazio (Serie A)
12-02-24 Genoa 1-4 Atalanta (Serie A)
18-02-24 Atalanta 3-0 Sassuolo (Serie A).
Statistik Pralaga AC Milan vs Atalanta
- Milan cuma menang 1 kali dalam 4 laga terakhir vs Atalanta di semua kompetisi (M1 S1 K2).
- Milan cuma kalah 1 kali dalam 10 laga terakhir di Serie A (M7 S2 K1).
- Milan tak terkalahkan dalam 7 laga kandang terakhir di Serie A (M6 S1 K0).
- Atalanta tak terkalahkan dalam 7 laga terakhir di Serie A (M6 S1 K0).
- Atalanta selalu menang dalam 5 laga terakhir di Serie A.
- Atalanta selalu mencetak minimal 3 gol dalam 4 dari 5 laga terakhir di Serie A.
- Atalanta cuma menang 1 kali dalam 5 laga tandang terakhir di Serie A (M1 S2 K2).
Klasemen Serie A
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rafael Leao tak Konsisten di Milan, Florenzi Membela: Dia Itu Seniman!
Liga Italia 22 Februari 2024, 20:37 -
Jadwal AC Milan Hari ini, Jumat 23 Februari 2024: Rennes Part II
Liga Eropa UEFA 22 Februari 2024, 18:54 -
AC Milan Diminta Abaikan Hasil Leg Pertama Lawan Rennes
Liga Eropa UEFA 22 Februari 2024, 18:34 -
Peringatan Untuk Milan yang Akan Hadapi Rennes: Ini Belum Berakhir!
Liga Eropa UEFA 22 Februari 2024, 17:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sevilla vs Barcelona 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 14:58 -
Florian Wirtz di Liverpool: Pemain yang Belum Meyakinkan, tapi Pantas Ditunggu?!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:58 -
Bukan Cuma Minta Maaf, Korea Selatan Rombak Total Regulasi Program Adopsi Internasional
News 3 Oktober 2025, 14:44 -
Prediksi Fiorentina vs AS Roma 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 14:28 -
Meski Bersinar di Crystal Palace, Oliver Glasner Dinilai Tak Cocok untuk MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:26
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR