Cagliari diyakini bakal melepas Nainggolan pada bursa transfer Januari mendatang. Dan banyak klub yang berminat menampungnya. AC Milan dan Juventus sebelumnya santer disebutkan tengah bersaing mendapatkan mantan gelandang Piacenza tersebut.
Namun akhir-akhir ini, Roma menjadi tim yang paling berpotensi menjadi pelabuhan Nainggolan. Direktur olahraga mereka, Walter Sabatini telah bertemu dengan Massimo Cellino dari Cagliari.
Dalam pertemuan tersebut, diyakini pihak Giallorossi telah mengajukan penawaran sebesar 7,5 juta euro untuk memboyong Nainggolan. Dana tersebut sebagai tebusan 50 persen kepemilikan pemain 25 tahun tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Beda Dengan Juve, Napoli Tak Punya Mental Juara'
Liga Italia 28 Desember 2013, 14:15
-
Dua Penggawa Atalanta Akan Segera Berkostum Juve?
Liga Italia 28 Desember 2013, 10:15
-
Benitez: Napoli Masih Bisa Juarai Serie A
Liga Italia 28 Desember 2013, 03:20
-
Terlempar Dari Liga Champions, Tevez Kecewa
Liga Champions 28 Desember 2013, 02:49
-
Liga Italia 28 Desember 2013, 02:17

LATEST UPDATE
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR