Seperti yang dilansir oleh surat kabar asal Italia, Tuttosport, Inter besiap untuk mendatangkan gelandang serang asal Jepang itu pada musim panas mendatang.
Nasib Kagawa di Old Trafford sejauh ini memang tak secemerlang saat ia masih membela Borussia Dortmund. Ia lebih banyak dicadangkan oleh pelatih David Moyes saat ini. Dari tujuh laga di Premier League musim ini, ia bahkan tak bisa mencetak sebiji gol ataupun assist.
Kagawa pun kian tergusur dari skuat inti setelah Setan Merah mendatangkan Juan Mata. Masa depannya di tim itu pun kian suram.
Kabarnya, United sendiri bakal melepas pemain berusia 24 tahun tersebut dengan bandrol tak kurang dari 12 juta Pounds. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keown: Jones Dan Smalling Sulit Gantikan Vidic
Liga Inggris 7 Maret 2014, 23:07
-
Giliran Moyes Bela Tom Cleverley
Liga Inggris 7 Maret 2014, 21:55
-
Lini Tengah United Dianggap Terburuk di Eropa
Liga Inggris 7 Maret 2014, 16:14
-
Gantikan Evra, United Juga Lirik Juan Bernat
Liga Inggris 7 Maret 2014, 15:41
-
Duo Barca Siap Dilego, Raksasa Inggris Siaga
Liga Champions 7 Maret 2014, 15:21
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR