Inter secara mengejutkan tumbang di tangan FC Sion dengan skor 2-0 di laga uji coba pra-musim kedua mereka. Dua gol tim Swiss tersebut dicetak oleh Andre Luis di menit ke-27, dan Baltazar pada babak kedua.
Walaupun hanya pertandingan pra-musim, namun kekalahan tersebut jelas mengundang perhatian dari banyak penggemarnya. Walaupun demikian, Spalletti memiliki alasan jelas yang menjadi penyebab hasil buruk itu. (foti/yom)
Banyak Menggunakan Energi

"Ada satu cara untuk mengatasi perbedaan level kebugaran, dan itu adalah menahan bola. Kami gagal melakukannya, jadi kami menggunakan banyak energi dan kesulitan jelang akhir laga," ujar Spalletti kepada Inter TV.
"Kami memiliki dua sesi latihan kebugaran yang berat, dan itulah kenapa kami tidak begitu tajam hari ini," lanjutnya.
Sudah Tahu Sejak Awal

"Lawan kami pantas untuk menang, karena kami melihat mereka bergerak dengan cepat dan kuat dari kami sejak awal pertandingan," pungkasnya.
Laga uji coba Nerazzurri selanjutnya akan digelar pada hari Sabtu (21/7) mendatang, dengan Zenit St. Petersburg sebagai lawannya. Ini akan menjadi laga yang spesial bagi Spalletti, sebab ia pernah melatih di klub tersebut selama lima musim.
Saksikan Juga Video Ini

[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Monchi Pastikan Alisson Segera Merapat ke Liverpool
Liga Italia 19 Juli 2018, 18:27
-
Miralem Pjanic Buka Peluang Gabung Chelsea
Liga Italia 19 Juli 2018, 18:06
-
Rugani Bikin Nuansa Italia Makin Kental di Chelsea
Liga Inggris 19 Juli 2018, 17:35
-
Wow! Ronaldo Kasih Tip 490 Juta Rupiah Ke Resort Di Yunani!
Bolatainment 19 Juli 2018, 14:20
-
Juventus Tutup Pintu Untuk Zinedine Zidane
Liga Italia 19 Juli 2018, 13:15
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR