Bola.net - Raksasa Serie A, Inter Milan akhirnya merilis jersey spesialnya dengan desain yang cukup nyeleneh. Ini merupakan jersey spesial Nerazzurri musim 2020/21 ini.
Nike sebagai penyedia peralatan olahraga Inter melakukan terobosan dengan menggabungkan sejumlah warna yang pernah ada dalam sejarah Inter, mulai dari biru, hitam, putih, hingga kuning.
Inter kabarnya tengah mencoba melobi operator kompetisi Serie A agar mendapat izin mengenakan jersey ini di laga resmi, mengingat desain nyeleneh yang sejatinya tidak sesuai aturan.
Perilisan jersey spesial ini dilakukan setelah sebelumnya Inter lebih dulu memperkenalkan logo klub baru mereka. Jersey ini pun menjadi yang pertama memakai logo baru ini.
Seperti apa penampakan jersey spesial terbaru dari Inter Milan ini? Berikut galeri selengkapnya.
Video Promosi
View this post on Instagram
Penampakan Jersey Spesial Inter
View this post on Instagram
Poster Promosi
View this post on Instagram
Tampak Depan
(c) Nike
Tampak Belakang
(c) Nike
Logo Baru Inter
(c) FCIM
Jaket Training
(c) Nike
Celana Training
(c) Nike
T-Shirt Training
(c) Nike
Sumber: Inter Milan, Nike
Jangan Lewatkan!
- Jersey Away Manchester United Musim 2021-22 Usung Desain Retro yang Keren Abis!
- Jersey Kandang Chelsea Musim 2021-22 Bocor di Internet, Keren!
- Mengintip Bakal Jersey Real Madrid Musim 2021-22, Tetap Gagah nan Elegan
- Begini Penampakan Jersey Kandang Arsenal Musim 2021-22, Makin Keren!
- Mengintip Calon Jersey Kandang Juventus untuk Musim 2021-22, Elegan!
- Jersey Kandang Liverpool Musim 2021-22 Bocor di Internet, Kece Badai Lho!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peringatan Darmian untuk Inter Milan: Scudetto Belum di Kantong!
Liga Italia 8 April 2021, 23:28
-
Saingi Chelsea, AC Milan Juga Kejar Andrea Belotti
Liga Inggris 8 April 2021, 18:40
-
Agen Insigne Kunjungi Markas Milan, Mau Pindahan?
Liga Italia 8 April 2021, 17:30
-
Bukan ke Barcelona, Hector Bellerin Merapat ke Juventus?
Liga Italia 8 April 2021, 16:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR