Seperti dilaporkan The Daily Express, manajemen Nerazzurri beralih kembali pada Chicharito - julukan Hernandez, setelah upaya mereka memburu striker lain di Premier League menemui kegagalan.
Dipercaya Inter sudah mendekati Fernando Torres, Erik Lamela dan Stevan Jovetic, namun sudah ditolak klub pemilik ketiga pemain tersebut. Dan dengan masa depan Hernandez di Old Trafford tengah tak menentu, Inter berharap kali ini mereka lebih beruntung.
Inter disebut-sebut siap mendekati United dengan tawaran peminjaman selama semusim berbiaya 1,5 juta poundsterling plus opsi pembelian permanen senilai 9.5 juta poundsterling pada musim panas tahun depan.
Kedatangan manajer anyar Louis Van Gaal diyakini kian memperkecil peluang Hernandez untuk bertahan, dan sinyal itu sudah nampak dengan tak disertakannya nama eks striker Chivas Guadalajara itu dalam tur pramusim Setan Merah akhir bulan ini ke Amerika Serikat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jual Rumah, Vidal Akan Hengkang?
Bolatainment 20 Juli 2014, 22:33
-
United Beri Vidal 10 Juta Pounds Per Musim?
Liga Inggris 20 Juli 2014, 22:29
-
Mourinho Tak Takut Dengan Van Gaal
Liga Inggris 20 Juli 2014, 20:32
-
Robson Sarankan United Boyong Bek Tengah Tangguh
Liga Inggris 20 Juli 2014, 19:36
-
'Van Gaal Akan Kembalikan Gaya Main Manchester United'
Liga Inggris 20 Juli 2014, 16:47
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR