Tiga gol kemenangan tim ibukota dicetak oleh Ciro Immobile (dua gol) dan Keita Balde. Untuk sementara, hasil ini membuat Lazio merangsek ke posisi tiga klasemen Serie A dengan 13 poin.
Sontak Inzaghi pun dibuat senang dengan raihan ini. "Ini adalah performa yang yang baik dari Lazio. Kami bermain dengan baik, bersenang-senang dan memenangkan pertandingan," kata Inzaghi.
"Kemenangan yang sangat memuaskan karena kami kehilangan banyak pemain. Ada delapan pemain kelahiran 1993 dalam skuat kami," sambungnya. Pada laga ini Lazio tidak diperkuat oleh beberapa pemain pilarnya seperti Lucas Biglia, Dusan Basta, Federico Marchetti, dan Bastos.
Absennya sejumlah pemain ini membuat saudara dari Filippo Inzaghi ini melakukan perubahan taktik. Pada pekan-pekan sebelumnya, ia memakai taktik 3-5-2 dan pada laga ini ia menerapkan formasi 4-2-3-1.
"Kami telah mempersiapkan taktik ini. Saya melihat permainan yang kami lakukan di sesi latihan. Sikap pemain sangat baik, sebelum pertandingan kami santai dan punya keyakinan. Selain sistem, yang tidak kalah pentingnya adalah interpretasi dari taktik," tukasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Serie A: Empoli 0-3 Juventus
Open Play 2 Oktober 2016, 19:55
-
Hasil Pertandingan Empoli vs Juventus: Skor 0-3
Liga Italia 2 Oktober 2016, 19:41
-
Morata Dikabarkan Akan Balik ke Juventus Lagi
Liga Italia 2 Oktober 2016, 17:43
-
Giampaolo Pazzini Raja Penalti dari Italia
Liga Italia 2 Oktober 2016, 15:03
-
Highlights Serie A: Udinese 0-3 Lazio
Open Play 2 Oktober 2016, 14:26
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR