
Bola.net - Ismael Bennacer terpaksa absen membela AC Milan dalam pertandingan melawan Inter Milan. Gelandang asal Aljazair itu mengalami cedera otot.
Bennacer menjadi starter ketika Milan melawan Red Star di babak 32 besar Liga Europa 2020/2021, Jumat (19/02/2021) dini hari WIB. Tapi ia hanya bermain selama 39 menit.
Pemain berusia 23 tahun itu mengalami masalah pada otot. Alhasil, Bennacer ditarik keluar dan digantikan dengan Sandro Tonali.
Alhasil, Bennacer akan absen saat Milan bersua Inter. Laga bertajuk Derby della Madonnina ini akan berlangsung Minggu, 21 Februari pukul 21.00 WIB.
Tonali Gantikan Bennacer
Kehadiran Bennacer sangat penting bagi Milan. Namun, Stefano Pioli merasa sangat yakin kalau Tonali bisa menggantikan peran Bennacer.
"Saya sangat yakin Tonali memiliki potensi yang sangat besar, tetapi dia masih sangat muda," kata Pioli dilansir Football Italia.
“Dia tumbuh dengan baik, dia akan menjadi pemain yang sangat kuat, tapi dia menunjukkan kualitasnya sendiri.
“Meskipun Anda masih muda, Anda harus memenuhi ekspektasi, tetapi dia tenang dan termotivasi, seperti rekan satu timnya.”
Mandzukic Juga Absen
Selain Bennacer, Mario Mandzukic juga absen melawan Inter. Bomber asal Kroasia itu harus menepi karena mengalami cedera ringan.
"Dia mengalami cedera ringan, dia sudah bekerja hari ini. Saya harap tidak absen lama, kondisinya semakin membaik," pungkasnya.
Sumber: Football Italia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Kalahkan AC Milan, Suara Fans: Jadi Kita Di... Pucuklah!
Bolatainment 21 Februari 2021, 23:47
-
Man of the Match AC Milan vs Inter Milan: Lautaro Martinez
Liga Italia 21 Februari 2021, 23:26
-
Hasil Pertandingan AC Milan vs Inter Milan: Skor 0-3
Liga Italia 21 Februari 2021, 22:57
-
AC Milan vs Inter Milan: Haram Hukumnya Rossoneri Buat Kesalahan
Liga Italia 21 Februari 2021, 18:00
-
6 Pemain yang akan Membuat Duel AC Milan vs Inter Milan Jadi Lebih Seru
Liga Italia 21 Februari 2021, 09:14
LATEST UPDATE
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
-
Terungkap, Darren Fletcher Cuma Maksimal Seminggu Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 10:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40






















KOMENTAR