Juventus sendiri memang bergerak aktif selama bursa transfer musim panas ini. Hingga saat ini mereka telah mendatangkan sejumlah pemain top seperti Miralem Pjanic, Marko Pjaca, Dani Alves dan Mehdi Benatia, di mana mereka dikabarkan akan segera mendapat tanda tangan Gonzalo Higuain dalam waktu dekat ini.
Jovetic sendiri mengakui bahwa Juventus telah mendatangkan pemain-pemain yang bagus, namun ia menyebut timnya tidak gentar harus berhadapan dengan juara bertahan Serie A tersebut musim depan. "Juventus punya tim yang sangat bagus dan mereka baru mendatangkan tiga pemain yang bagus, namun saya tidak khawatir sedikitpun. Saya suka menghadapi tim kuat seperti mereka" beber Jovetic seperti yang dilansir Sport Mediaset.
"Kami ingin berada di persaingan gelar juara musim depan, seperti yang kami targetkan musim lalu dan kami bertekad untuk meraih hasil yang lebih bagus, karena kami mengincar untuk bermain di Liga Champions. Jika Inter mendatangkan bala bantuan yang bagus, maka saya yakin kami bisa mencapai tujuan tersebut" tutup Striker 26 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Higuain, Juve Masuk Deretan Empat Besar Klub Terbaik Eropa
Liga Champions 24 Juli 2016, 22:25
-
Butuh Dana, Barcelona Tawarkan Arda Turan ke Juventus?
Liga Champions 24 Juli 2016, 22:12
-
Beli Higuain, Juve Ternyata Tak Perlu Jual Pogba
Liga Italia 24 Juli 2016, 20:19
-
Beli Higuain, Juventus Dapat Diskon Kecil
Liga Italia 24 Juli 2016, 19:01
-
Higuain Sudah Lolos Tes Medis di Juve
Liga Italia 24 Juli 2016, 16:05
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR