Ada tiga agenda yang kabarnya dibicarakan Raiola dengan pihak Juventus dalam kunjungannya kali ini. Agenda pertama adalah perpanjangan kontrak bek Juve Leonardo Bonucci.
Calciomercato melaporkan bahwa Bonucci masuk dalam radar Arsenal, sehingga Raiola ingin agar Juve memberikan kontrak baru kepada sang bek. Raiola ingin Juve menaikkan gaji Bonucci dari dua juta ke tiga juta euro per musim.
Agenda selanjutnya adalah potensi transfer dua pemain Olympiakos menuju Juventus. Dua pemain itu adalah gelandang serang Pajtim Kasami dan bek kiri Arthur Masuaku.
Kedua pemain itu juga masuk dalam incaran beberapa klub lain, namun Raiola ingin menempatkan dua kliennya itu di Juventus. Jika Bianconeri memang serius menginginkan keduanya, maka Raiola akan menempatkan Juve di prioritas pertama. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inzaghi: Lampiaskan Amarah Pada Parma
Liga Italia 31 Januari 2015, 23:17
-
Pirlo dan Presenter Cantik Juventus TV
Open Play 31 Januari 2015, 22:58
-
De Ceglie Pulang ke Juventus Lebih Awal
Liga Italia 31 Januari 2015, 20:14
-
Preview: Udinese vs Juventus, Dominasi Tim Tamu
Liga Italia 31 Januari 2015, 07:00
-
Kejar Juventus, Roma Waspadai Empoli
Liga Italia 31 Januari 2015, 04:50
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR