Bola.net - - Penyerang Juventus, Paulo Dybala mengungkapkan kebahagiaannya usai membawa Bianconeri memastikan gelar scudetto keenam beruntun dengan mengalahkan Crotone.
Pada pertandingan di Juventus Stadium, Minggu (21/5) malam, Bianconeri menang tiga gol tanpa balas. Tiga gol kemenangan Juventus dicetak oleh Mario Mandzukic, Paulo Dybala dan ditutup oleh gol Alex Sandro.
Dengan tambahan tiga poin ini, raihan poin Bianconeri tak akan mampu dikejar lagi oleh tim lain dengan satu laga tersisa. Kemenangan ini juga membawa mereka menjaga asa treble di akhir musim usai sebelumnya juga memenangkan Coppa Italia.
"Sangat bagus untuk mencetak gol dan kemudian memiliki perayaan juara ini. Saya cukup beruntung melakukan itu musim lalu juga," ujarnya kepada Mediaset Premium.
"Apa yang kami alami cukup unik. Untuk memenangkan Scudetto, Coppa Italia dan dalam beberapa hari akan bermain di final Liga Champions. Kami sangat menyadari momen yang kami alami ini dan kami menginginkannya dengan segenap hati kami," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Liverpool, MU, Juve atau City, Ini Klub Tujuan Tielemans
Liga Eropa Lain 22 Mei 2017, 18:47
-
Juve Beri Konfirmasi Rumor Transfer Keita Balde
Liga Italia 22 Mei 2017, 18:26
-
Usai La Liga, Varane Yakin Real Madrid Akan Juara Liga Champions
Liga Spanyol 22 Mei 2017, 13:05
-
Carvajal: Madrid Juara Sejak Awal, Kini Waktunya Juventus!
Liga Spanyol 22 Mei 2017, 12:23
-
Dybala: Juventus Layak Scudetto
Liga Italia 22 Mei 2017, 11:28
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR