Seperti diketahui, AS Roma baru saja mendapatkan satu kiper baru asal Brasil. Namanya adalah Alisson Becker, kiper yang memulai karir profesional di SC Internacional.
Berbicara tentang Italia khususnya dan sepakbola Eropa pada umumnya, Alisson mengaku memiliki kesan istimewa dengan sosok Buffon. Menurutnya, Buffon adalah seorang legenda.
"Salah satu kiper yang saya sangat kagumi adalah Buffon, dia adalah legenda. Saya ingin ke Italia untuk mengenal sistem latihan di sana," ungkapnya.
"Saya tak tahu tentang detail metode di Eropa, tapi saya tahu bahwa Italia adalah salah satu yang terbaik untuk belajar," sambungnya.
"Saya tak tahu bahwa ini berbeda dengan Brasil, saya telah berbicara dengan beberapa kiper, termasuk Diego Alves, yang pernah bermain di Eropa begitu lama dan mereka memberikan tips. Saya akan bekerja keras dan melakukan yang terbaik untuk membanggakan AS Roma," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kejutan di Coppa Italia, Dongeng Alessandria dan Kemenangan 15-0
Editorial 17 Mei 2016, 23:08
-
Buffon Ingin Juve Gaet Pjanic Tahun Ini
Liga Italia 17 Mei 2016, 21:26
-
Baru Sembuh, Niang Ingin Juara Coppa Italia
Liga Italia 17 Mei 2016, 21:22
-
Real Madrid Jadikan Dybala Target Pembelian Utama
Liga Spanyol 17 Mei 2016, 18:57
-
Buffon Tak Terobsesi Gelar Liga Champions
Liga Champions 17 Mei 2016, 17:36
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR