Kondogbia baru masuk menggantikan Gary Medel saat laga sudah masuk injury time.
"Kami sudah melalui banyak pertandingan dan masih ada lagi pekan depan. Kondogbia pemain hebat. Dia hanya butuh istirahat," papar Mancini kepada Mediaset Premium.
Mancini juga memuji penampilan anak-anak asuhnya. Menurutnya, melawan Juventus, mereka sudah bermain luar biasa.
"Kami memang melakukan beberapa kesalahan. Namun, para pemain sudah menunjukkan daya juang yang luar biasa. Itu tidak mudah, karena banyak pemain yang baru kembali (dari tugas internasional) beberapa hari lalu," pungkasnya.
Inter kini cuma tertinggal satu poin di belakang Fiorentina, yang ditekuk Napoli 1-2, tapi peringkat dua direbut AS Roma yang unggul selisih gol dengan poin sama 17. Sementara itu, Juventus masih tercecer dengan raihan sembilan angka. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bonucci: Kami Adalah Juve, Kami Harus Menang!
Liga Italia 19 Oktober 2015, 22:10
-
Jovetic: Laga Juve Adalah Laga Terbaik Saya Dengan Inter
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 21:26
-
Marchisio Tak Tertarik Liverpool
Liga Italia 19 Oktober 2015, 12:50
-
Liverpool Kirim Tawaran untuk Marchisio
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 12:28
-
Ultras Inter Pamer 'Treble' Pada Juve
Open Play 19 Oktober 2015, 12:23
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR