Bola.net - Pelatih Inter Milan Roberto Mancini mengatakan bahwa Geoffrey Kondogbia masih membutuhkan waktu untuk beradaptasi di Serie A. Oleh karena itu, Mancini tak mau memberi beban terlalu berlebihan kepada pemain yang bersangkutan.
Kondogbia didatangkan dengan biaya mahal dari AS Monaco pada musim panas ini. Kehadiran Kondogbia ini tentu saja menimbulkan ekspektasi yang besar bahwa pemain asal Prancis itu bisa menjadi pembeda di setiap laga.
"Dia pemain muda dan punya segala kemungkinan menjadi seorang pemain sempurna, tapi dia butuh waktu untuk beradaptasi dan berkembang," kata Mancini di situs remi klub.
"Dia kesulitan selama pramusim karena dia tidak pernah diberi beban banyak."
Inter sendiri baru saja meraih kemenangan di pekan pertama Serie A setelah mengalahkan Atalanta dengan skor 1-0 di Giuseppe Meazza.[initial]
(fcim/ada)
Kondogbia didatangkan dengan biaya mahal dari AS Monaco pada musim panas ini. Kehadiran Kondogbia ini tentu saja menimbulkan ekspektasi yang besar bahwa pemain asal Prancis itu bisa menjadi pembeda di setiap laga.
"Dia pemain muda dan punya segala kemungkinan menjadi seorang pemain sempurna, tapi dia butuh waktu untuk beradaptasi dan berkembang," kata Mancini di situs remi klub.
"Dia kesulitan selama pramusim karena dia tidak pernah diberi beban banyak."
Inter sendiri baru saja meraih kemenangan di pekan pertama Serie A setelah mengalahkan Atalanta dengan skor 1-0 di Giuseppe Meazza.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Akan Gaji Balotelli 100 Ribu Per Pekan
Liga Italia 24 Agustus 2015, 19:27 -
Balotelli Bersumpah Takkan Kecewakan Milan
Liga Italia 24 Agustus 2015, 15:55 -
Fiorentina Takkan Lepas Ilicic dan Joaquin
Liga Italia 24 Agustus 2015, 15:39 -
Hajar Milan, Sousa Puji Mental Juara Fiorentina
Liga Italia 24 Agustus 2015, 15:25 -
Jovetic: Target Inter Lolos ke Liga Champions
Liga Italia 24 Agustus 2015, 14:52
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR