Musim 2014/15 kemarin, Silvestre dipinjamkan Inter ke Samporia. Usai dia meninggalkan Giuseppe Meazza, Sampdoria mau merekrutnya secara permanen dan kali ini bahkan secara cuma-cuma.
"Kami sedang bekerja untuk membawa Silvestre kembali ke Sampdoria," terang direktur olahraga Sampdoria Carlo Osti kepada Samp TV.
"Dia bermain bagus di sini (ketika dipinjam musim lalu) dan kami berharap bisa menuntaskan transfer ini dalam beberapa ke depan," imbuhnya.
Musim 2014/15 kemarin, Silvestre tampil 29 kali bersama Sampdoria di Serie A. Dalam 29 penampilan itu, dia juga punya dua assist atas namanya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Open Play 6 Juli 2015, 23:56

-
Liga Italia 6 Juli 2015, 23:20

-
Allegri Resmi Perpanjang Kontrak
Liga Italia 6 Juli 2015, 23:03
-
Gol Terakhir Pirlo Dengan Seragam Juventus
Open Play 6 Juli 2015, 22:52
-
Liga Italia 6 Juli 2015, 22:31

LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR