Marchisio sebenarnya memiliki peluang yang sangat terbuka saat Juve tertinggal 1-2 atas Lazio. Akan tetapi, sepakan pemain tengah Bianconeri ini masih melenceng dari gawang yang dijaga oleh Federico Marchetti.
Melalui akun jejaring sosial miliknya, Facebook, Marchisio pun meminta maaf ats kegagalannya tersebut.
"Seharusnya saya tidak boleh gagal. Itu benar-benar sangat penting, saya minta maaf," tulis pemain berjuluk Little Prince ini pada akun Facebook miliknya.
Marchisio juga sangat menyayangkan kegagalan Juve untuk memaksakan pertandingan ke babak perpanjangan waktu setelah mereka mampu menyamakan kedudukan melalui gol Arturo Vidal. (foti/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Bergerak Dekati Belfodil
Liga Italia 31 Januari 2013, 20:48
-
Cavani: Jika Memang Serius, Tak Perlu Takut Pada Harga
Liga Italia 31 Januari 2013, 20:15
-
Target Utama Ibrahimovic di PSG Raih Trofi Champions
Liga Champions 31 Januari 2013, 14:05
-
Juve Bakal Tarik Pazzini Sebelum Deadline?
Liga Italia 31 Januari 2013, 11:20
-
Berbenturan Kepala, Hernanes Hilang Ingatan
Liga Italia 31 Januari 2013, 10:25
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR