Marchisio sendiri belum bermain bagi Juventus pada musim kompetisi 2016/2017 ini. Sang pemain masih dalam proses penyembuhan cedera panjangnya sehingga ia belum sekalipun turun membela si Nyonya Tua musim ini.
Marchisio sendiri dikabarkan akan segera menjalani comeback dan Marotta senang akan kembalinya pemain andalannya tersebut. "Absennya dia [Marchisio] berarti banyak bagi kami karena dia adalah pemain modern yang bisa bermain di lebih dari satu posisi" beber Marotta kepada Mediaset Premium.
"Namun jika kita melihat kualitas yang dimiliki tim kami, maka sangat jelas bahwa kami tetap bisa meraih hasil yang baik tanpa kehadirannya"
"Juventus adalah tim yang sangat kompetitif dan kami bisa mengatasi kondisi saat salah satu bintang kami harus absen" tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lapadula Idolakan Del Piero dan Bacca
Liga Italia 12 Oktober 2016, 22:58
-
Sacchi Nasehati Juve Agar Sukses di Eropa
Liga Italia 12 Oktober 2016, 22:44
-
Agen: Kritik Pada Buffon Berlebihan
Piala Dunia 12 Oktober 2016, 22:11
-
Juve Siap Bertarung dengan Inter Demi Darmian
Liga Italia 12 Oktober 2016, 21:56
-
Agen Isyaratkan Buffon Bisa Terus Main Usai Piala Dunia 2018
Liga Italia 12 Oktober 2016, 21:47
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR