Juventus telah mendominasi Serie A dalam lima musim terakhir di mana mereka memenangkan lima scudetto beruntun. Dan musim ini, Paulo Dybala dkk kembali difavoritkan untuk juara, termasuk juga disebut sebagai salah satu favorit di Liga Champions.
"Juventus bertujuan untuk memainkan peran utama dalam setiap kompetisi yang diikuti. Lemari piala kami membuktikan itu. Dan itu yang membuat kami kembali dianggap sebagai salah satu favorit juara musim ini," ujarnya.
Selain mengatakan bagaimana Juventus selalu ingin menjadi yang terbaik, Marotta juga mengatakan bagaimana kekuatan pertahanan Juventus tetap menjadi kekuatan utama mereka.
"Pertahanan kami tetap merupakan kekuatan utama kami musim ini. Empol gol yang bersarang ke gawang kami adalah bukti kami adalah pertahanan terbaik di Serie A," sambungnya.
"Pondasi dari setiap tim pemenang dimulai dengan soliditas lini belakang. Bila anda memiliki itu, maka anda bisa membangun lebih mudah di lini tengah dan depan," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zamparini: Juventus Berkuasa Karena Uang
Liga Italia 4 Oktober 2016, 23:02
-
Bonucci Sanjung Balotelli Yang Kini Sudah Berubah
Liga Eropa Lain 4 Oktober 2016, 21:41
-
Origi Masuk Daftar Pemain Incaran Juventus
Liga Italia 4 Oktober 2016, 19:37
-
Kingsley Coman Akan Dikembalikan ke Juventus
Liga Italia 4 Oktober 2016, 18:43
-
Bergomi Terkesan Dengan Cara Juventus Raih Kemenangan
Liga Italia 4 Oktober 2016, 17:58
LATEST UPDATE
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Pengakuan Emosional Maldini: Sulit Bicara Soal AC Milan, Tapi Hati Tetap Merah Hitam
Liga Italia 19 November 2025, 17:00
-
Simak BRI Super League 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 16:57
-
Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 19 November 2025, 16:44
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Puja-puji Matheus Cunha untuk Rekrutan Anyar MU Ini: Enak Banget Main Ama Dia!
Liga Inggris 19 November 2025, 16:29
-
Bakal Cabut dari MU, Jadon Sancho Bakal Lanjutkan Karir Jauh dari Inggris
Liga Inggris 19 November 2025, 16:21
-
Duh, MU Tidak Bisa Angkut Joao Gomes di Januari 2026?
Liga Inggris 19 November 2025, 16:11
-
CEO Cloudflare Ungkap Penyebab X dan ChatGPT Lumpuh: Bukan Serangan Siber
News 19 November 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR