Bola.net - - Vincenzo Montella memberikan pujian pada Gianluca Lapadula yang menjadi penentu kemenangan AC Milan atas Minggu (6/11). Dalam laga tersebut Milan menang dengan skor 1-2.
Dalam laga tandang ini, Rossoneri unggul pertama lewat gol Suso di menit 15. Namun gol tersebut dibalas oleh Ilija Nestorovski pada menit 71.
Lapadula masuk menggantikan Carlos Bacca pada menit 79. Ia kemudian menjadi penentu kemenangan di menit 82 dengan sepakan backheel.
"Saya senang dengan gol [Lapadula] ini. Ketika pelatih punya kesempatan untuk membuat keputusan, ini hal yang menyenangkan. Lapadula memang tertinggal dengan pemain lain, tapi sekarang mulai sama dengan yang lain," kata Montella usai pertandingan pada Premier Sports.
"Dengan bekerja, ia mulai menjadi pilihan. Saya ulangi, saya senang dengan golnya, karena dia punya semangat berjuang dan saya tahu betapa kerasnya ia bekerja sejak menit pertama ia bermain hingga sekarang," sambung Montella.
Dengan tambahan poin penuh ini, Milan kini berada di peringkat dua klasemen sementara sebelum AS Roma bermain lawan Bologna.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tottenham Ikut Berebut Tampung Schneiderlin
Liga Inggris 7 November 2016, 18:21
-
MU Kembali Incar Wonderkid Sporting Lisbon Ini
Liga Inggris 7 November 2016, 15:09
-
Milan Ingin Pinjam Schneiderlin
Liga Inggris 7 November 2016, 14:14
-
Kalahkan Palermo, Montella Puji Bonaventura dan Pasalic
Liga Italia 7 November 2016, 11:43
-
Serie A 600 - Maldini, Zanetti, Totti, Buffon
Liga Italia 7 November 2016, 10:09
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR