Laga yang digelar dalam rangka leg kedua semifinal Coppa Italia itu akhirnya memastikan langkah Napoli ke partai puncak. Tuan rumah secara luar biasa membalikkan ketertinggalan agregat 3-2 di leg pertama, dengan menang 3-0 di kandang sendiri. Hasil tersebut disebut Benitez makin istimewa karena disaksikan oleh legenda klub.
"Lebih mudah untuk menang ketika Maradona berada di sini," tutur Benitez pada reporter usai laga berakhir.
"Namun kita jangan melupakan jasa para pemain yang telah berjuang di atas lapangan, karena mereka bermain dengan amat bagus. Saya sudah bertemu Maradona beberapa tahun lalu, ia masih berguna untuk kami di atas lapangan," pungkas allenatore asal Spanyol itu.
Napoli bakal menghadapi Fiorentina di final Coppa Italia yang digelar bulan Mei mendatang.
Bagaimana dengan kalian Bolaneters? Apakah kalian setuju Napoli menang berkat tuah Maradona? [initial]
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Totti, Pemain Italia Terhebat Sepanjang Masa
Liga Italia 13 Februari 2014, 21:41
-
Inilah Pemain Italia Terbaik Menurut Roberto Carlos
Liga Italia 13 Februari 2014, 12:26
-
Higuain: Kami Sangat Pantas Singkirkan Roma
Liga Italia 13 Februari 2014, 12:12
-
Rudi Garcia: Semua Salah Sejak Leg Pertama
Liga Italia 13 Februari 2014, 11:56
-
Gervinho: Duet Saya dan Totti Ditakuti Lawan
Liga Italia 13 Februari 2014, 10:38
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR