Bola.net - - Seperti sudah menjadi sebuah pola, jika ada pemain yang tampil bagus di , maka ia akan selalu dikaitkan dengan Diego Maradona. Hal tersebut yang kini sedang terjadi pada sosok Dries Mertens.
Mertens musim ini sudah mencetak tujuh gol untuk Napoli di Serie A. Musim lalu, pemain asal Belgia mencetak 28 gol dalam satu musim penuh. Tingkat kegemaran Mertens mencetak gol melonjak drastis sejak ia menjadi penyerang tengah.
Kini, nama Mertens mulai mendapatkan tempat di hati para fans Napoli. Mertens pun mulai dibandingkan dengan sang legenda hidup Maradona. Tapi, Mertens tidak menerima perbandingan itu.
"Maradona adalah legenda, Anda bisa membuat perbandingan untuk sebuah gol, tapi tidak sebagai pemain. Ini memang bagus untuk saya, tapi saya sangat menghormatinya," buka Mertens kepada Guerin Sportivo.

"Maradona adalah legenda dan telah mencatatkan sejarah di sepakbola. Saya berada di level yang berbeda," sambungnya.
Mertens sejatinya bukan korban pertama yang disejajarkan dengan pria Argentina tersebut. Sebelumnya, juga ada Lorenzo Insigne dan Marek Hamsik yang selalu dikaitkan dengan Maradona. Tapi, mereka juga selalu mengelak.
"Saya Mertens, saya ingin kaki saya tetap berada di lapangan dan membantu Napoli," tegas Mertens.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi AS Roma vs Napoli 15 Oktober 2017
Liga Italia 12 Oktober 2017, 23:54
-
Jelang Derby Della Madonnina, Romagnoli Puji Tiga Penggawa Inter
Liga Italia 12 Oktober 2017, 23:24
-
Candreva Akui Punya Crossing yang Buruk
Liga Italia 12 Oktober 2017, 23:01
-
Musacchio: Jangan Biarkan Icardi Bernafas
Liga Italia 12 Oktober 2017, 22:58
-
Musacchio Tak Punya Ritual Khusus Jelang Bertanding Lawan Inter
Liga Italia 12 Oktober 2017, 22:20
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR