Bola.net - - Gelandang Bayern Munchen Renato Sanches dikabarkan akan segera pindah ke AC Milan dengan mahar mencapai 35 juta Pounds.
Gelandang asal Portugal tersebut baru pindah ke Bayern pada musim panas 2016 lalu. Saat itu ia dibeli dari Benfica dengan harga mencapai 27,5 juta Pounds.
Namun setelah melalui perjalanan selama satu musim saja, anak muda berusia 19 tahun itu disebut mulai tidak kerasan di Allianz Arena. Pasalnya kesempatan mainnya di klub asuhan Carlo Ancelotti itu sangat minim.
Sanches kemudian disebut ingin angkat kaki dari Bayern. Bak gayung bersambut, datanglah Milan yang ingin memakai jasanya.
Kedua klub tersebut sebelumnya disebut telah melakukan pertemuan untuk membahas kemungkinan transfer Sanches. Dan menurut laporan dari L'Equipe, pertemuan itu membuahkan hasil positif bagi Rossoneri.
Mereka kabarnya sudah mencapai kesepakatan dengan Bayern untuk membelinya dengan bandrol 35 juta Pounds. Milan sendiri sebelumnya disebut menginginkan agar Sanches dipinjamkan dengan opsi untuk membelinya di akhir musim.
Kini, Milan hanya perlu untuk melakukan negosiasi secara personal dengan Sanches.
Musim lalu, bersama Bayern Sanches hanya sempat bermain sebanyak 25 kali saja di berbagai ajang kompetisi. Namun ia tak sampai menciptakan satu gol pun ataupun assist. Total ia hanya mendapat kesempatan main sebanyak 903 menit saja.
Baca Lainnya:
- Bayern dan Milan Mulai Bicarakan Formula Transfer Sanches?
- Renato Sanches Buka Peluang Gabung Milan
- Presiden Bayern Munchen Restui Renato Sanches ke Milan?
- Ancelotti: Sanches ke Milan?
- Ancelotti Dorong Renato Sanches Jadi Fans Milan
- Milan Masih Buka Pintu Transfer Sanches
- MU Kembali Dikaitkan dengan Renato Sanches
- Bayern Anggap Milan Tak Mampu Beli Sanches
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pirlo Ragu Milan Mampu Raih Scudetto
Liga Italia 27 Juli 2017, 23:03
-
Buffon Anggap Milan Penantang Gelar Serie A Musim Ini
Liga Italia 27 Juli 2017, 16:29
-
Milan Hanya Bisa Dapatkan Sanches dengan Status Pinjam
Liga Italia 27 Juli 2017, 16:04
-
18 Pelatih Italia di Serie A 2017/18
Liga Italia 27 Juli 2017, 13:08
-
Sanches Sedikit Lagi Jadi Milik Milan
Liga Italia 27 Juli 2017, 11:30
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR