Rumor kembalinya Balotelli ke Premier League memang terus menguat, dengan nama Arsenal dan Chelsea sebagai peminat utama. Milan sendiri dikabarkan akan merelakan bomber keturunan Ghana tersebut hengkang seandainya ada tawaran sebesar 30 juta Pounds yang masuk.
Jika deal tersebut terwujud, maka Mandzukic akan menjadi prioritas utama yang diburu Milan untuk menjadi striker utama selanjutnya. Tuttosport melaporkan bahwa Milan akan mengajukan 20 juta Euro dari hasil penjualan Balotelli untuk membeli penyerang 28 tahun tersebut dari Bayern.
Mario Balotelli (c) AFPTak hanya itu, Mandzukic juga kabarnya akan mendapatkan tawaran gaji 3 juta Euro per musimnya di Italia. Namun hal ini hanya akan dilakukan jika Balotelli memang benar-benar dijual. Presiden Silvio Berlusconi sendiri pekan lalu telah mengatakan bahwa keputusan bertahan tidaknya Balotelli di San Siro akan menunggu keputusan dari pelatih baru Il Diavolo Rosso, yang sampai saat ini belum juga ditunjuk.
Di sisi lain, Mandzukic sudah diberi lampu hijau seandainya ingin hengkang dari Allianz Arena. Bergabungnya Robert Lewandowski dari Borussia Dortmund kemungkinan besar akan membuat Mandzukic hanya akan menjadi striker pelapis musim depan.[initial]
Baca Juga
- Minta Maaf Pada Fans, Thiago Silva Ingin Kembali ke Milan
- Thiago Silva Dukung Alex Pindah ke Milan
- Berlusconi: Mengangkat Seedorf Bukan Kesalahan
- Pesan Perpisahan Spesial Dari Kaka Untuk Zanetti
- Regenerasi Kiper, Milan Bidik Palang Pintu Belia Prancis
- Pele Kecewa Lihat Perkembangan Karir Robinho
- Icardi: Balotelli Suka Membesar-Besarkan Masalah
- Balotelli: Saya Kerap Diprovokasi Wasit Italia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Santon Akui Diminati Milan dan Roma
Liga Inggris 6 Juni 2014, 23:05
-
Gattuso: Ingin Inzaghi? Bersabarlah Milan
Liga Inggris 6 Juni 2014, 22:31
-
Mandzukic Tak Tertarik Gabung Milan
Liga Italia 6 Juni 2014, 22:06
-
Liga Inggris 6 Juni 2014, 22:03

-
Amelia Pergi Dari Milan Dengan Memendam Kekecewaan
Liga Italia 6 Juni 2014, 13:47
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR