Carlos Bacca sebelumnya mengatakan tengah mempertimbangkan meninggalkan Milan pada musim panas ini. Itu semua karena klub tujuh kali juara Liga Champions tersebut tak lagi bermain di kompetisi paling elit di benua Biru musim depan.
Beberapa klub kemudian mulai dikait-kaitkan dengan pemain asal Kolombia tersebut. Di antaranya adalah West Ham, Arsenal, dan Atletico Madrid plus Barcelona.
Montella kemudian angkat bicara soal niatan striker 29 tahun tersebut. Ia mengaku tak bisa kehilangan pemain yang bisa menyumbangkan banyak gol bagi timnya.
"Bacca? Ia pemain dari level internasional, sulit untuk rela kehilangan pemain yang menjamin terciptanya banyak gol. Klub akan mengevaluasi situasinya dengan pemain itu, karena ia bercita-cita untuk bermain di Liga Champions," terangnya seperti dilansir Corriere dello Sport. [initial]
Baca Juga:
- Bacca Pilih ke Arsenal atau Atletico
- Bacca: Saya Ambisius, Ingin Liga Champions
- Ditolak Bacca, West Ham Ganti Kejar Zaza
- Arsenal Kalahkan West Ham Kejar Carlos Bacca
- Galau di Milan dan Laris di Pasaran, Bacca Berserah Pada Tuhan
- Kegagalan Milan ke UCL Jadi Pertimbangan Bacca Hengkang
- Masa Depan Bacca Tergantung pada Proyek Milan
- Zaza Menunggu Milan
- Bacca Tentukan Milan atau West Ham 72 Jam ke Depan
- West Ham dan Milan Capai Kesepakatan Transfer Bacca
- Penyerang AC Milan Ini Menjadi Incaran Atletico Madrid
- Tinggalkan Milan, Carlos Bacca Menuju Barcelona?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Bantah Arbeloa Gabung AC Milan
Liga Italia 19 Juli 2016, 20:47
-
Agen Diego Lopez Konfirmasi Ketertarikan Chelsea
Liga Inggris 19 Juli 2016, 19:16 -
Cegah Gabung Milan, Besiktas Tawari Sosa Kenaikan Gaji
Liga Italia 19 Juli 2016, 15:03
-
Milan Lepas Kipernya Ke Serie B
Liga Italia 19 Juli 2016, 10:52
-
AC Milan Tunggu Lamaran Arsenal untuk Bacca
Liga Inggris 19 Juli 2016, 07:03
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR