Bola.net - - Radja Nainggolan terpilih sebagai pemain terbaik AS Roma untuk musim 2016/17. Gelandang timnas Belgia keturunan Indonesia itu unggul tipis atas sang top scorer Edin Dzeko dalam polling yang dilakukan oleh situs resmi Roma.
Lebih dari 27 ribu fans Roma turut memberikan dukungan mereka di website Roma berbahasa Italia, Inggris hingga Indonesia. Nainggolan mendapatkan 29 persen suara, lebih banyak daripada rekan-rekannya.
Dzeko di urutan kedua dengan selisih hanya satu persen. Di tempat ketiga, ada nama Mohamed Salah dengan 22 persen.
Daniele De Rossi mendapatkan 8 persen, diikuti Federico Fazio (6 persen), Wojciech Szczesny (4 persen), Emerson Palmieri (2 persen) dan Kevin Strootman (1 persen).


Musim 2016/17 kemarin, Nainggolan menciptakan 14 gol dan delapan assist dalam 53 penampilan bersama Roma di semua kompetisi. Dia adalah salah satu pilar penting di skuat Giallorossi.
Wajar jika Nainggolan terpilih sebagai yang terbaik.
Klik juga:
- Gol ke Gawang Inter, Gol Terbaik Nainggolan
- 5 Gol Terbaik AS Roma Musim 2016/17
- Verratti Terancam Lepas, PSG Juga Lirik Nainggolan
- Radja Nainggolan dan Duka Sepakbola untuk Julia Perez
- Gol Tendangan Bebas: Dybala 3, Pjanic 3
- Akhir Musim Paling Spektakuler Cristiano Ronaldo
- Andre Silva, Portugal Ketiga di AC Milan
- Lima Yang Terbaik Dari Raja Assist Bundesliga
- Corentin Tolisso, Gelandang Sentral Tertajam di Eropa
- Messi dan Neymar, Master of Dribbling di La Liga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Lawan Paling Tangguh Bagi Nainggolan?
Liga Italia 16 Juni 2017, 21:27
-
Roma Minati Winger Real Madrid Ini
Liga Italia 16 Juni 2017, 15:10
-
Musim Lalu Musim Terbaik? Ini Jawaban Nainggolan
Liga Italia 16 Juni 2017, 14:45
-
Agen Salah di Inggris, Tuntaskan Transfer Liverpool?
Liga Inggris 16 Juni 2017, 14:40
-
Walau Sulit, MU Disarankan Coba Goda Nainggolan
Liga Inggris 16 Juni 2017, 13:46
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR