Lewat pengumuman singkat di Twitter, Juve memastikan bahwa para petinggi Juve sudah menunjuk mantan winger itu sebagai Wakil Presiden yang baru. Hal ini menunjukkan bahwa Nedved sebenarnya bekerja dengan baik dalam tugasnya di Juve selama ini.
Nedved menjalani karier selama delapan tahun bersama Juve. Ia dicintai fans karena merupakan salah satu pemain yang setia meski Juve turun kasta ke Serie B. Nedved memilih pensiun pada 2009 silam.
Pada awalnya, Nedved diangkat menjadi salah satu direktur Juve karena merupakan legenda klub. Namun ia membuktikan bahwa ia merupakan sosok yang mau belajar dan bekerja keras sehingga juga sukses sebagai direktur.
Awalnya tugas Nedved hanya mengurusi perkembangan pemain muda di Juve. Namun perannya semakin lama semakin besar, dilibatkan dalam transfer pemain dan juga mengurusi sisi administratif klub. Setiap tahun, Nedved selalu memberikan laporan kinerjanya dalam Rapat Umum Tahunan Juve dan laporan itu selalu positif di mata pemegang saham klub. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Analisis Ancelotti Tentang Peta Kekuatan Serie A
Liga Italia 24 Oktober 2015, 21:26
-
Dybala Dimonitor MU dan Arsenal
Liga Italia 24 Oktober 2015, 18:24
-
Lima Manajer Klub Top Eropa Yang di Ambang Pemecatan
Editorial 24 Oktober 2015, 11:46
-
Nedved: Pogba Punya Bakat Super
Liga Italia 24 Oktober 2015, 04:58
-
Juventus Temui Agen Ezequiel Lavezzi
Liga Italia 24 Oktober 2015, 04:39
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR