Tak hanya itu, Tavecchio juga bersedia menjadikan kompetisi di Italia sebagai pionir sekaligus percobaan dari diterapkannya kebijakan tersebut.
"Saya ingin meminta FIFA mempercepat rampungnya perencanaan penggunaan teknologi rekaman ulang untuk membantu wasit dalam mengambil keputusan, terutama untuk pelanggaran di posisi yang krusial dan juga insiden gol yang meragukan," ungkap Tavecchio seperti dilansir ANSA.
"Saya menegaskan bahwa Italia bersedia menjadi negara eksperimen untuk melakukan hal tersebut."
Dalam laga grande partita dua klub terbaik Serie A saat ini tersebut, wasit Gianluca Rocchi memang membuat sejumlah keputusan yang merugikan kedua belah pihak. Pihak I Lupi bersuara paling keras atas kepemimpinan Rocchi, mengingat pada laga tersebut mereka menjadi pihak yang kalah dengan skor 2-3. (ansa/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Giovinco Bantah Kliennya Akan Segera Hengkang ke Arsenal
Liga Italia 7 Oktober 2014, 22:45
-
Morata: Juventus Mirip Dengan Madrid
Liga Italia 7 Oktober 2014, 22:09
-
Juventus Akui Ada Tawaran Untuk Vidal dan Pogba
Liga Italia 7 Oktober 2014, 20:35
-
Juve Jatuhkan Denda Besar Untuk Vidal
Liga Italia 7 Oktober 2014, 20:12
-
Nedved: Jika di Juve, Totti Akan Kehilangan Ban Kaptennya
Liga Italia 7 Oktober 2014, 18:33
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR