Bola.net - - Mantan pemain Juventus, Gianluca Vialli mengatakan bahwa Bianconeri adalah klub pragmatis sejak dulu dan tak memiliki kecenderungan untuk bermain cantik.
Ya. awal musim ini permainan Juventus memang mendapatkan banyak kritikan. Dengan pemain yang mereka miliki saat ini, banyak yang berharap tim asuhan Massimiliano Allegri menampilkan permainan cantik nan menghibur.
Namun dikatakan Vialli, sejak dari dulu Bianconeri adalah tim yang lebih pragmatis dengan menjadikan kemenangan di atas segalanya.
"Di Barcelona, mereka memiliki kecenderungan untuk estetika, keindahan dan hiburan, sedangkan Juventus mengagumkan praktis. Bianconeri adalah klub pragmatis," ujarnya.
"Saya katakan, bahwa selama bertahun-tahun saya bersama Juventus, tak ada seorang pun yang mengatakan: 'Pastikan anda bermain baik hari ini'. Tapi lebih sering dengan kalimat: 'Pastikan kita menang hari ini'" tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Merindukan Paulo Dybala Beraksi Lagi
Liga Italia 27 November 2016, 23:59
-
Highlights Serie A: Genoa 3-1 Juventus
Open Play 27 November 2016, 23:36
-
Hasil Pertandingan Genoa vs Juventus: Skor 3-1
Liga Italia 27 November 2016, 23:10
-
Marotta: Pjanic Belum Penuhi Harapan Juventus
Liga Italia 27 November 2016, 21:20
-
Di Italia, Hanya Juve Yang Punya Mental Tangguh
Liga Italia 27 November 2016, 10:15
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR