
Laporan yang diturunkan oleh ANSA menyebutkan bahwa Thohir bakal terbang ke Italia pada tanggal 13 November. Dalam rapat penting itu akan dibahas beberapa agenda vital, di antaranya strategi bisnis Inter di masa depan, pembinaan pemain muda, serta kebijakan transfer.
Selain itu, nasib Presiden klub yang sedang menjabat, Massimo Moratti, juga akan ditentukan di rapat nanti. Jika memang masih dikehendaki, maka sosok legendaris di Inter itu bakal masih menjabat sebagai supremo klub di bawah kendali Thohir.
Hingga laporan ini diturunkan, masih belum begitu jelas detail topik apa saja yang bakal dibahas di dalam rapat selain ketiga agenda tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prandelli: Buffon Kiper No 1 Italia, Titik
Liga Italia 9 November 2013, 21:40
-
Lazio Jeblok, Posisi Petkovic Dijamin Aman
Liga Italia 9 November 2013, 20:40
-
Garcia Gembira Atas Respon Cepat Roma
Liga Italia 9 November 2013, 20:00
-
Garcia Konfirmasi Kondisi Gervinho dan Destro
Liga Italia 9 November 2013, 19:40
-
Galliani Tepis Kemungkinan ke PSG
Liga Italia 9 November 2013, 19:00
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR