Hingga giornata 21, Birsa sudah mengukir enam buah assist dalam 21 penampilan bersama Chievo. Dari enam assist itu, empat di antaranya dikreasi Birsa melalui set play, yakni dua dari tendangan sudut dan dua dari tendangan bebas tidak langsung.
Empat assist dari set play karya Birsa untuk sementara merupakan yang terbanyak di Serie A 2015/16. Belum ada yang menandinginya, termasuk Giacomo Bonaventura.
4 - Valter Birsa has provided the most goal assists at set play in this Serie A - four. Technique. pic.twitter.com/VRQsv23OsR
— OptaPaolo (@OptaPaolo) January 25, 2016
Assist terbanyak dari set play di Serie A 2015/16 sejauh ini
4 - Valter Birsa (Chievo)
3 - Giacomo Bonaventura (AC Milan)
3 - Federico Viviani (Hellas Verona)
2 - Lucas Biglia (Lazio)
2 - Miralem Pjanic (AS Roma).
Jika bicara assist keseluruhan, Birsa masih kalah dari Bonaventura. Birsa mengemas total enam assist sejauh ini, sedangkan Bonaventura sudah punya tujuh assist bersama Milan. Namun, mereka semua berada di bawah Lorenzo Insigne (Napoli) yang telah mencatakan delapan assist atas namanya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Awasi Anwar El Ghazi Akhir Pekan Ini
Liga Italia 26 Januari 2016, 23:50
-
Mihajlovic Masih Kesal Milan Ditahan Imbang Empoli
Liga Italia 26 Januari 2016, 21:31
-
Lawan Alessandria, Mihajlovic Tetap Mainkan Tim Yang Kuat
Liga Italia 26 Januari 2016, 21:18
-
Lawan Alessandria, Milan Bisa Mainkan Adriano
Liga Italia 26 Januari 2016, 20:59
-
AC Milan Ingin Datangkan Susic
Liga Italia 26 Januari 2016, 20:13
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR