Bola.net - - Mantan pelatih Inter Milan, Gigi Simioni mengecam keputusan klub memecat Stefano Pioli. Menurutnya, Nerazzurri telah menunjukkan kurangnya rasa hormat kepada sang pelatih.
Hanya enam bulan setelah Pioli ditunjuk menggantikan Frank de Boer yang dipecat, mantan pelatih Lazio itu juga harus mengepak kopernya lebih cepat. Sebagai gantinya, pelatih Primavera, Stefano Vecchi akan ditunjuk sebagai pelatih interim di tiga pertandingan terakhir musim ini.
Pioli sempat membawa perubahan positif di Inter ketika masa-masa awal. Namun performa La Benemata belakangan menurun drastis, bahkan mereka hanya sanggup meraih dua poin dari tujuh laga terakhir.
Jebloknya performa Inter ini membuat peluang mereka merebut jatah ke kompetisi Eropa musim depan makin berat tercapai. Inter kini menempati peringkat ketujuh di tabel klasemen.
"Ini tak terlihat seperti sebuah ide yang bagus. Menendang keluar pelatih dengan tiga pertandingan tersisa menunjukkan kurangnya rasa hormat," ujarnya.
"Dalam sepakbola beberapa hal terjadi, bahkan pernah terjadi pada saya beberapa kali, dipecat saat keputusan tersebut tak ada kaitannya dengan aspek sepakbola," sambungnya.
"Ini adalah situasi yang mengerikan, karena penampilan di bawah Pioli tak konsisten, tapi awal yang bagus. Kelima atau enam kekalahan beruntun menghancurkan segalanya," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bek Kanan Atalanta Masuk Radar Barcelona
Liga Spanyol 12 Mei 2017, 23:35
-
Montella Akui Terkesan Dengan Hasil Racikan Gasperini di Atalanta
Liga Italia 12 Mei 2017, 22:26
-
Secara Mental, Milan Kelelahan
Liga Inggris 12 Mei 2017, 21:54
-
Dybala: Totti, Legenda Sejati!
Liga Italia 12 Mei 2017, 21:53
-
Montella Sanggah Rumor Kepindahannya ke Roma
Liga Italia 12 Mei 2017, 20:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR