Bola.net - - Supercoppa Italiana 2002 mempertemukan juara Serie A 2001/02 dan juara Coppa Italia . Ini adalah partisipasi kelima Juventus di Supercoppa (juara 1995, 1997) dan yang keempat bagi Parma (juara 1999).
Juventus dan Parma sebelumnya sudah bertemu di edisi 1995. Kali ini, mereka berjumpa lagi. Laga digelar di Tripoli, Libya, dan Juventus lagi-lagi keluar sebagai pemenang. Juventus meraih gelar Supercoppa ketiga mereka lewat kemenangan 2-1 atas Parma.
Alessandro Del Piero membawa Juventus unggul di menit 38. Parma sempat menyamakan kedudukan melalui Marco Di Vaio pada menit 64, tapi Del Piero kembali membobol gawang Sebastien Frey di menit 73 untuk membawa pulang trofi ke Turin.
Juventus XI: Buffon; Moretti, Montero, Iuliano, Thuram; Camoranesi, Baiocco, Tacchinardi; Nedved; Del Piero, Salas
Marcello Lippi.
Parma XI: Frey; Falsini, Bonera, Ferrari, Diana; Nakata, Donati, Lamouchi, Marchionni; Di Vaio, Adriano.
Cesare Prandelli.
Klik Juga:
- Supercoppa Italiana 1998: Juventus 1-2 Lazio
- Supercoppa Italiana 1997: Juventus 3-0 Vicenza
- Supercoppa Italiana 1995: Juventus 1-0 Parma
- Supercoppa Italiana 1990: Napoli 5-1 Juventus
- Prediksi Juventus vs AC Milan 23 Desember 2016
- Data dan Fakta Supercoppa Italiana: Juventus vs AC Milan
- Nyonya Tua Injakkan Kaki di Tanah Qatar
- Milan Berlatih di 'Dunia Salju' Sebelum ke Doha
- Doha Menyambut Juventus dan AC Milan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan Tak Terpengaruh Insiden Pesawat Telat
Liga Italia 21 Desember 2016, 21:21
-
Mandzukic Siap Bersaing dan Berduet dengan Higuain dan Dybala
Liga Italia 21 Desember 2016, 19:37
-
Suso: Kalahkan Juve Dengan Segala Cara!
Liga Italia 21 Desember 2016, 19:04
-
AC Milan, Pemilik Enam Gelar Supercoppa Italiana
Liga Italia 21 Desember 2016, 16:19
-
Supercoppa Italiana 2015: Juventus 2-0 Lazio
Liga Italia 21 Desember 2016, 15:52
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR